Selasa, 09 November 2010

PPIC Game 2010

Pada tanggal 1 November kemarin, Universitas Indonesia Departemen Teknik Industri mengadakan PPIC Game, yang bertujuan untuk melatih para mahasiswa untuk melakukan perancangan Produk yang memperhatikan sumber daya yang tersedia, jumlah pekerja maupun permintaan yang datang dari konsumen. Dari game ini, kita mendapat banyak manfaat, diantaranya para mahasiswa mampu membuat sistem Production Planning suatu produk, melakukan “forecast” atau ramalan terhadap permintaan dilihat dari keadaan sebelumnya, menetukan metode terbaik dalam memproduksi suatu produk, dilihat dari kualitas maupun kuantitas keuntungan, melatih mendapatkan “tender” dan yang paling penting mengerti tentang Production Planning and Inventory System and how its work!



Untuk info yang lebih lengkap, silahkan kunjungi : Info PPIC Game

Tidak ada komentar:

Posting Komentar